Sabtu, 06 Juni 2015

Karya Tulis 2


Sun Shine Comunitee: Alternatif Peredam Kasus Kontraproduktif di Kalangan Mahasiswa untuk Membentuk Generasi Penerus Bangsa yang Produktif

PENDAHULUAN
Latar Belakang
            Kerusuhan merupakan salah satu fenomena yang menandai state formation Indonesia dalam beberapa tahun terakhir ini. Apalagi pada saat Orde Baru, kerusuhan dan kekerasan telah menjadi alat artikulasi untuk kepentingan alternatif . Seperti yang terjadi di Kupang (Nusa Tenggara Timur), Mataram (Nusa Tenggara Barat), dan Sambas (Kalimantan Barat) semakin memperpanjang tingkat kerusuhan di Indonesia (Riza, 2001).

Jumat, 05 Juni 2015

Program Kreatifitas Mahasiswa


Inovasi “Hujan Buatan” pada Cerobong Asap Pabrik sebagai Upaya Penyelamatan Bumi dari Bahaya Polusi
 
PENDAHULUAN
Latar Belakang
Dewasa ini, pencemaran udara oleh bahan-bahan kimia yang berasal dari aktivitas industri telah sampai pada tahap yang membahayakan. Apabila hal ini dibiarkan terus-menerus dan tidak terkendali, maka akan menyebabkan manusia tidak dapat bernafas lagi, karena seluruh atmosfer telah penuh dengan bahan-bahan kimia yang berbahaya. Pencemaran udara oleh bahan-bahan kimia sudah merupakan suatu ancaman internasional, karena hal ini ternyata bukan hanya terjadi di negara-negara yang memiliki industri saja, namun polusinya juga menyebar ke negara-negara terdekat lainnya (Sumardjo, 2009).